Cara Membuat Welcome Message MikroTik

Cara Membuat Welcome Message MikroTik – Pada RouterOS 4.6+, perangkat MikroTik memungkinkan kita untuk mengganti tampilan welcome message setelah kita login ke perangkat dan pada Terminal. Pada artikel sebelumnya kita sudah belajar Mengubah Tampilan Awal Terminal Mikrotik Lebih Menarik.

Pada artikel kali ini kita akan belajar cara mengganti tampilan pesan yang akan muncul ketika seorang pengguna berhasil masuk kedalam sistem RouterOS perangkat MikroTik.

Cara mengubah tampilan Welcome Message MikroTik

Untuk melakukan penggantian tampilan welcome message sangat sederhana, cukup klik note pada bagian System. Lalu kita tulis pesan apa yang akan tampil pada welcome message mikrotik yang akan muncul ketika pengguna masuk. Jika kita ingin selalu menampilkan pesan ini ketika pengguna masuk, maka cukup centang pada show at login.

Membuat Welcome Message MikroTik

Baca juga:  Bypass WhatsApp Pada Hotspot Mikrotik

Total Waktu: 1 menit

Buka Note

welcome-message-mikrotik

Klik System – Note

Hasil

welcome message mikrotik 2

Tampilan layar ketika pengguna masuk kesistem perangkat MikroTik

Nah sudah selesai hari ini kita belajar mengubah tampilan welcome message mikrotik ketika pertama kali masuk dalam perangkat RouterOS, semoga membantu.

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *